Anti Repot, Bayar Iuran BPJS Lewat Autodebet Bank

Seandainya membayar iuran BPJS bisa langsung secara otomatis perngurangan dari tabungan yang dimiliki atau autodebet tentu akan memudahkan sekali.

Selama ini banyak peserta BPJS  yang mengeluh karena kerepotan dengan sistem pembayaran iuran BPJS yang hanya bisa dilakukan melalui teller bank atau atm.


Namun pihak BPJS sendiri di berbagai berita menyebut bahwa sistem pembayaran autodebet sedang dilakukan proses kerja sama dengan bank.

Terakhir, untuk BPJS semarang, Bank BRI sudah support sistem autodebet untuk pembayaran BPJS.

Untuk daerah lain, saya lihat di berita online, sumatera, bank mandiri sepertinya sudah support. Sedikit heran kenapa nggak nasional ya..kerja samanya..tapi per regional?

Comments

Popular posts from this blog

Video Malam Pertama Jodha Jalal Tanpa Sensor

Daftar Alamat Kanwil dan KPKNL Direktorat Jenderal Kekayaan Negara

UU KUP UU PPh UU PPSP UU PPN dalam bahasa inggris (in english)