Manulife Lifestyle Protector (MLP) Keuntungan dan Kelemahan

Lagi asyik blogwalking saya nemu site yang mempromosikan ini nih. Investasi yang dari portofolionya menurut saya cukup menguntungkan. Sekilas mirip dengan unit link. Detailnya saya juga belum jelas pasti perlu pendalaman lagi. Intinya adalah kita dipaksa menabung di Manulife 1 juta sebulan selama 5 tahun, Jadi 12 juta x 5 tahun = 60 juta dana yang kita investasikan.

Kalau interprestasi saya, dana tersebut tidak bisa diambil sampai usia 70 tahun. Tetapi setiap 5 tahun kita akan dapat 4,8juta dan saat anak kuliah akan terima 209 juta.

Manulife Lifestyle Protector (MLP)

MLP adalah produk investasi aman, return menarik, murah dan bebas pajak, dengan keunggulan sbb:
1. Jaminan Pokok KEMBALI (Guaranteed)

100% pokok iuran yang Anda bayarkan dijamin (guaranteed) dikembalikan. Baik hidup sampai usia 70 tahun atau meninggal dunia.
2. Masa Pembayaran HANYA 5 TAHUN

Cukup bayar 5 tahun pertama, Anda sudah bisa menikmati dana investasi dengan keuntungan 14% setahun sampai usia 70 tahun.
3. Bonus CASHBACK

Bonus cashback sebesar 40% sampai 20% premi setiap 5 tahun. Cashback meningkatkan nilai investasi dan mengurangi iuran yang dibayar.
4. Return TINGGI Diatas Deposito

Tingkat keuntungan sekitar 14% setahun. Jauh diatas rata – rata keuntungan deposito.
5. BEBAS Pajak

Anda dapat menikmati investasi bebas pajak setelah tahun ke-3
6. Jaminan Polis TERBIT

Tidak perlu ada medical check-up dan jaminan polis terbit.
Ilustrasi Manfaat MLP

Andi 28 tahun, tidak merokok, menabung di MLP Rp 12 juta setahun. Tujuan dana pendidikan anaknya kuliah. Hasil dan manfaat sbb:

Tabungan Pokok sebesar total Rp 60 juta (12 juta x 5 tahun) dikembalikkan sepenuhnya (guaranteed), baik hidup maupun meninggal dunia.
Hanya bayar selama 5 tahun.
Terima bonus cashback Rp 38,4 juta ( Rp 4.8 juta per 5 tahun), sehingga, total premi bukan Rp 60 juta, tetapi menjadi Rp 21,6 juta. Sementara, MLP mengembalikkan pokok premi seutuhnya (tanpa potongan) sebesar Rp 60 juta.
Saat anak masuk kuliah, dana pendidikan yang bisa ditarik adalah Rp 209 juta. Investasi di instrumen return 14% per tahun.
Bonus santunan jiwa sebesar Rp 60 juta

Popular posts from this blog

Video Malam Pertama Jodha Jalal Tanpa Sensor

Daftar Alamat Kanwil dan KPKNL Direktorat Jenderal Kekayaan Negara

UU KUP UU PPh UU PPSP UU PPN dalam bahasa inggris (in english)