Solusi Gagal atau Tidak Bisa Instal Aplikasi SIMAK BMN 2013
Anda petugas operator SIMAK BMN baru? Atau petugas SIMAK BMN
lama yang ingin memindahkan aplikasi SIMAK BMN ke komputer/laptop baru?Tapi
gagal terus /tidak bisa bisa.
Kali ini 4pri mau berbagi pengalaman 4pri instal aplikasi
SIMAK BMN.
Instalasi aplikasi SIMAK BMN 2013 tidak bisa berdiri
sendiri. Untuk dapat menginstal aplikasi SIMAK BMN 2013 komputer/laptop harus
sudah terinstal database simak 2010 dan aplikasi BMN 2010. Baru kemudian
aplikasi SIMAK BMN2013 anda instal.
Hal penting lainnya , walaupun katanya bisa mengistal
aplikasi SIMAK BMN di windows 7 dan windows8, namun kenyataannya penulis gagal
menginstal aplikasi ini di os windows 7 dan 8. Cara aman dan mudahnya instal
aplikasi SIMAK BMN di XP atau Vista saja.
Langkah-langkah.
1. Instal database dan aplikasi tahun 2010 terlebih dahulu
1. Instal database dan aplikasi tahun 2010 terlebih dahulu
2. Instal Aplikasi SIMAK 2013 dan update terbarunya
Ini dia link download aplikasi yang dibutuhkan.
1. Database SIMAK & Persediaan 2010 (download)
2. Aplikasi SIMAK BMN 2010 (download)
3. Aplikasi PERSEDIAAN 2010 (download)
terimakasih, work mas :)
ReplyDeleteaplikasi migrasi/normalisasi/penyusutan apakah diinstall juga?
ReplyDelete