Praktek Dr Lewie di RS BPJS

Jika kita cerdas, memanfaatkan BPJS maka berobat akan menjadi murah.

Salah satu contohnya adalah ketika hendak periksa kulit ke misal dokter paling terkenal dan laris di Semarang yaitu dr. Lewi Suryaatmadja, Sp.KK.

Jika pemeriksaan dilakukan di kliniknya yaitu di Gracia Scin Care, tentu anda harus menyiapkan paling tidak 500.000 rupiah untuk masalah sekelas jerawat.

Namun jika menggunakan kartu BPJS bisa jadi tidak semahal itu.

Bagaimana cara menggunakan kartu BPJS untuk berobat ke dr. Lewie. Tentu hanya bisa dilakukan di fasilitas kesehatan yang bekerja sama dengan BPJS dan dr. Lewie praktik di sana.


Salah satunya adalah Rumah Sakit Pantiwilasa Dr. Cipto. Jalan Dr CIpto Semarang.

Di RS tersebut sudah bekerja sama dengan BPJS dan dr. Lewie praktik di sana. Jadi kartu BPJS bisa digunakan untuk berobat ke dr. Lewie. Syaratnya sesuai prosedur BPJS yaitu ada rujukan dari faskes primer atau dokter keluarga terlebih dahulu.

Jadwal praktik dr. Lewie di RS Pantiwilasa dr Cipto

1 dr. Lewi Suryaatmadja, Sp.KK Kamis 12.00 - 13.00




 sumber: http://pantiwilasa.com/96-praktek-dokter/128-spesialis-kulit-kelamin

Comments

Popular posts from this blog

Video Malam Pertama Jodha Jalal Tanpa Sensor

Daftar Alamat Kanwil dan KPKNL Direktorat Jenderal Kekayaan Negara

UU KUP UU PPh UU PPSP UU PPN dalam bahasa inggris (in english)